Perangkat elektronika yang kita buat akan memerlukan kotak untuk pemasangannya. Salah satu kotak yang cukup baik menurut saya adalah Durabox. Kotak ini […]
Blog Archive
ESP32 DevkitC Clone
Selama ini saya menggunakan ESP32 dari model Lolin32. Sebagai alternatif, saya mencari board ESP32 dengan ukuran mirip dengan Lolin32, supaya dapat dipasang […]
Perbandingan Weintek MT8071iP dan Weinview MT6071iP
Weintek MT8071iP dan Weinview MT6071iP adalah 2 buah HMI (Human Machiine Interface) yang sangat mirip. Berikut ini dibahas perbandingan visual dari MT8071iP dan MT6071iP yang diperoleh di pasar Indonesia.
Ferrules
Ferrules, dipakai untuk merapikan kabel serabut, untuk dipasang ke sebuah terminal. Untuk mengencangkan ferrules dapat menggunakan tang khusus, seperti HS-202B. Berikut ini […]
Terminal PCB Block Screw
Terminal PCB diperlukan untuk menyambungkan kabel ke suatu PCB. Pada block screw, kabel dijepit dengan sebuah sekrup. Teknik ini memudahkan karena dapat […]
Skun Y
Skun berfungsi menambatkan kabel (terutama serabut) ke suatu terminal. Ukuran skun biasanya adalah ditentukan oleh diameter kabel dan ukuran baut terminalnya. Pada […]
Cable Gland
Cable gland berfungsi untuk memasukkan sebuah kabel ke dalam suatu perangkat. Peranan cable gland untuk mengurangi stress pada kabel , membuat sambungan […]
Kabel Mainboard ke Serial RS232 DB9
Mainboard zaman sekarang rata-rata di bagian panel belakang sudah tidak ada lagi konektor DB9 untuk port serial RS232C. Di banyak mainboard masih […]
Datasheet Transistor C945 2SC945 2SC945-Y 2SC945-GR
Datasheet Transistor 2SC945
Modul USB Serial CH340
USBddModul USB to Serial CH340 dapat menghubungkan komunikasi serial dengan tegangan 5 volt dan 3,3 volt dari perangkat mikrokontroler ke komputer desktop […]
Pertanyaan: TRIAC BT151 berapa watt?
TRIAC BT151 berapa watt? Ini adalah salah satu pertanyaan penting dalam pemakaian komponen TRIAC. Kita perlu tahu kemampuan maksimum komponen supaya pertama […]
Datasheet Dioda RFC2K RFC3K RFC4K
Artikel ini berisi Datasheet Dioda tipe RFC2K, RFC3K dan RFC4K Fitur utama: Fast switching Low leakage Low forward voltage drop high […]
Perbandingan suara Logitech C170, BM-800, Rode VideoMic Pro, Audio Technica AT2020
Pengujian dilakukan dengan merekam suara pendek untuk masing-masing mikrofon Perangkat yang dipakai webcam Logitech C170, hanya dipakai mikrofonnya saja mikrofon Taffware BM-800 […]
Behringer UM2 Audiophile 2×2 USB Audio Interface
Foto-foto Behringer UM2 Di bagian atas terdapat 3 buah potensiometer. Potensiometer paling kiri untuk mengatur penguatan input mikrofon. Potensiometer tengah untuk mengatur […]