Site icon Elektrologi

Mengukur tegangan pin 5V pada Arduino

Pada Arduino Nano dan Arduino UNO terdapat pin dengan nama ‘5V’. Menurut nama pin tersebut, seharusnya pin tersebut bertegangan 5 volt, namun ternyata tidak selalu demikian.

Berikut ini beberapa board Arduino yang akan diukur tegangan pin ‘5V’-nya.

Arduino UNO Original
Arduino Nano Clone (KW) specimen 2
Arduino Nano Clone (KW) specimen 1

Board Arduino Nano Clone mirip, namun nampak ada perbedaan kecil pada kedua board tersebut.

Berikut ini hasil pengukuran pin ‘5V’ pada 2 buah board Arduino Nano Clone (KW), dan 1 buah board Arduino UNO (ORI). Sumber tegangan menggunakan 2 macam, yaitu pertama melalui kabel USB, dan kedua melalui pin VIN pada board Arduino.

Board Output 5V dengan Power dari USB (Desktop PC) Output 5V dengan Power VIN dari adaptor 7,5 volt
Arduino Nano KW specimen 1 3.37 volt 4.97 volt
Arduino Nano KW specimen 2 4.6 volt 4.92 volt
Arduino UNO ORI 4.89 volt 4.98 volt

Kesimpulan

Exit mobile version