Site icon Elektrologi

Apa itu PWM dan fungsinya?

Apa yang dimaksud dengan PWM, dan apa fungsinya?

PWM (Pulse Width Modulation) adalah modulasi suatu sinyal digital dengan cara mengubah-ubah lebar pulsa tergantung nilai inputnya.

Berikut ini contoh sinyal PWM:

Sinyal PWM memiliki frekuensi tetap. Lebar pulsa diubah-ubah dengan cara mengubah duty-cycle dari sinyal tersebut. Rentang input PWM adalah 0 sampai 100%. Outputnya adalah sinyal dengan frekuensi tetap, namun duty cycle mengikuti input.

Fungsi sinyal PWM di antaranya adalah sebagai berikut:

Berikut ini contoh servo motor yang biasa dipakai di aplikasi radio control:

modul motor tersebut memiliki 3 input: VCC, GND dan PWM. Sudut pada poros ditentukan oleh duty cycle pada sinyal PWM.

Referensi

 

Exit mobile version