Penampakan pompa air Shimizu PC-165 BIT
Fitur Pompa Air Shimizu PC-165 BIT
- Voltage/Hz : 220/50
- Daya Output Motor : 150 W
- Daya Input Motor : 0.33 kW
- Panjang pipa hisap : 15 m
- Daya dorong max. : 13 m
- Head (m) : 7, Kapasitas : 28 l/min
- Head (m) : 22, Kapasitas : 8 l/min
- Pipa hisap 1 1/4 inch
- Pipa tekan : 1 inch
- Pipa dorong : 3/4 inch
Manual
Buku Petunjuk Penggunaan Pompa Air Listrik Otomatis Sumur Dalam
1. Bentuk dan nama-nama komponen pompa
- Tutup tangki
- control screw
- selungkup kapasitor
- motor
- tutup rumah pompa
- rumah pompa
- tangki
- flens pipa hisap
- penutup lubang pancingan (hopper cap)
- flens pipa tekan
- penutup lubang kuras (hopper cap)
- tutup pipa kuras
- air cager
- o-ring
- pressure switch
- tutup pipa keluaran air
Komponen Aksesori
- Nozzle (di dalam)
- Foot valve (di dalam)
- Union
- Socket
- Saringan
- Gasket Union
- Air charger
- Plate penahan pipa
- cable tie
- o-ring
- baut
- spring washter
- mur
2. Hal-hal yang perlu diperhatikan sebelum mengoperasikan pompa
|
|
3. Petunjuk Pemasangan
(halaman 4 tidak ada)
4. Cara Mengoperasikan Pompa
Berikut ini beberapa petunmjuk mengoperasikan pompa, yang mungkin dapat membantu anda di kemudian hari
|
Perhatian
- bila penyetelan dilakukan dengan menggunakan compound gauge, lepaskan air charger, pasang compound gauge, kemudian atur sampai jarum compound gauge menunjukkan angka 550 sampai 600 mm HG (gambar 6)
- jika pengaturan control screw terlalu kencang, maka air charger tidak dapat beroperasi sebagaimana mestinya
5. Spesifikasi Pompa
6. Cara Penyambungan Kabel
7. Kerusakan dan cara memperbaiki